Kapolres Tangsel Hadiri Guyub Ketua RW Sekecamatan Pondok Aren, di Wilayah Hukum Polsek Pondok Aren

    Kapolres Tangsel Hadiri Guyub Ketua RW Sekecamatan Pondok Aren, di Wilayah Hukum Polsek Pondok Aren

    TANGSEL – Polres Tangsel Polsek Pondok Aren gelar Guyub Ketua Rukun Warga Sekecamatan Pondok Aren, bertempat di Di Aula Kecamatan Pondok Aren Jl. Perkantoran Kel. Parigi Baru Kec. Pondok Aren Tangsel, Pada hari Selasa, sekitar pukul 20.00 Wib s/d Selesai. (14/03/23)

    Kegiatan Guyub Ketua Rukun Warga Sekecamatan Pondok Aren di pimpin langsung oleh Kapolres Tangerang Selatan AKBP Faisal Febrianto, SIK, MSI didampingi oleh Wakapolres Tangerang Selatan Kompol Yudi Permadi SS, SIK, Kapolsek Pondok Aren Kompol Endy Mahandika SH, MM, Wakapolsek Pondok Aren AKP Sukari Efendi, SE.

    Hadir dalam giat Guyub Ketua Rukun Warga Sekecamatan Pondok Aren :

    – Danramil Pondok Aren Kapten Kav Jatmansyah

    – Camat Pondok Aren H. Hendra SH, MSI

    – Lurah Sekecamatan Pondok Aren

    – 83 (delapan puluh tiga) orang perwakilan Ketua RW di wilayah Kecamatan Pondok Aren.

    – Personil Polsek Pondok Aren

    – Satpol PP Pondok Aren

    Kapolres Tangerang Selatan AKBP Faisal Febrianto, SIK, MSI mengatakan, pelaksanaan kegiatan Guyub Ketua Rukun Warga meliputi beberapa arahan, yaitu :

    – Perogram kapolri dan Kapolda dimana hubungan masyarakat dengan kepolisian lebih intens.

    – Bagaimana RW bisa guyub kembali.

    – Program Polri saat ini adalah Polisi RW, dari program Polisi RW ini kami dari Kepolisian, ingin mengajak seluruh RW untuk bekerja sama di lingkungan dan curhat dengan Polisi RW, sehingga Kepolisian lebih dekat dengan Masyarakat.

    Lanjutnya, saya berharap Polisi dapat masukan dari Masyarakat, dengan jumlah 1239 RW di Tangsel, mohon masukan selaku Ketua RW perwakilan dari warga bisa memberikan solusi yang terbaik.

    Dengan kehadiran Polisi di masyarakat bisa dapat memberikan rasa nyaman kepada masyarakat dan tidak boleh ada Preman di Wilayah Hukum Polres Tangerang Selatan, ” pungkas Kapolres Tangsel. (Hendi)

    tangsel
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Lagi, Pemkot Tangsel Raih Penghargaan di...

    Artikel Berikutnya

    Kain Halal, Kain Tenun yang Kantongi Sertifikat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Siap Amankan Pilkada 2024, Satbrimob Polda Banten Kerahkan Ratusan Personel Untuk Pengamanan
    Hendri Kampai: Petani Untung, Swasembada Pangan Pasti Tercapai
    Memperingati Hari Ibu, Persit KCK Cabang XXXV Kodim 1710/Mimika Gelar Lomba Voli
    Mobil Listrik Indonesia: Amati, Tiru, Modifikasi, dan Dibiayai Pemerintah, Pasti Jadi

    Ikuti Kami